SELAMAT DATANG TIM ASESOR BAN-PT PROGRAM STUDI BUDIDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BATANGHARI (UNBARI) JAMBI
Selamat datang diucapkan kepada Tim Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) Ibu Dr. Widanarni dari Institut Pertanian Bogor (IPB) dan Bapak Ir. Iqbal Djawad M., M.Sc., Ph.D. dari Universitas Hasanuddin (UNHAS) Makassar guna melaksanakan asesmen lapangan untuk Program Studi (S1) Budidaya Perairan/ Perikanan pada Fakultas Pertanian Universitas Batanghari (BDP FP-UNBARI) Jambi. Kegiatan ini berlangsung mulai tanggal 2 – 4 Mei 2016.(admin,05/2016)