UNIVERSITAS BATANGHARI UNBARI JAMBI MENJALIN KERJA... | Portal Akademik - Universitas Batanghari
  • Masuk Fasilitas Portal

Info : +62 741 60 673

25 November 2022, oleh admin Print
UNIVERSITAS BATANGHARI (UNBARI) JAMBI MENJALIN KERJA SAMA DENGAN UNIVERSITAS TAMANSISWA PADANG

Universitas Batanghari (UNBARI) Jambi (25/11/2022) menjalin kerja sama melalui penandatangan MoU dengan Universitas Tamansiswa Padang dalam bidang Pendidikan dan Pengajaran, Penelitian dan Pengabdian di Bidang IPTEKS, Pengabdian kepada Masyarakat, Publikasi Ilmiah Dosen, dan Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka.

MoU ini ditandatangani oleh Dekan Fakultas Hukum UNBARI, Bapak Dr. M. Muslih, M.Hum, dan Dekan Fakultas Hukum Universitas Tamansiswa Padang, Bapak H. Mardius, M.H. Penandatanganan MoU tersebut diharapkan dapat terimplementasi dengan baik melalui berbagai program yang didasari oleh perjanjian kerjasama tersebut.